Rabu, 12 Desember 2018

ARTIKET

PROMOSI KESEHATAN GIGI DI SEKOLAH DASAR



Penyuluhan Kesehatan Gigi
     Gigi merupakan salah satu organ tubuh yang penting sebagai media masuknya makanan ke dalam tubuh. tanpa gigi yang sehata, kita tidak dapat mengunyah makanan yang menjadi asupan gizi untuk tubuh secara keseluruhan. Gangguan pada gigi dan mulut dapat memicu adanya penyakit lain misalnya, stroke karena disebabkan pembulu darah tersumbat. tumpukan plak pada gigi dan gusi menyebabkan terjadinya karies pada gigi.
    Menyikat gigi dengan baik dan benar dapat mencegah terjadinya karies gigi. tujuan menyikat gigi adalah untuk menghilangkan partiket-partiket yang melekat pada permukaan gigi yang dapat menyebabkab penyakit gigi. menyikat gigi juga dapat memberikan nafas menjadi segar dan terhindar dari bau mulut.

Cara Menggosok Gigi
  1. pada bagiian depan sikat dengan menggunakan gerakan vertikat
  2. bagian dalam dengan gerakan maju-mundur
  3. bagian bukal dengan gerakan menconkel
  4. jangan lupa menyikat bagian lidah


Bagaimana Cara Menghindari Terjadinya Penyakit Gigi dan Mulut
  1. gosoklah gigi secara bernar dan teratur
  2. gosok gigi 2xsehari, pagi setelah sarapan dan malam sebelum tidur
  3. pilihlah sikat gigi yang berbulu halus, permukaan datar, kelapa sikat kecil, dan gunakan pasta gigi yang mengandung fluor.
  4. kurangi makanan yang manis dan melekat.
  5. mulailah membiasakan makan sayur dan buah yang berserat.
  6. hindari kebiasaan buruk ( menggisit benda keras, ngedot, mengunyah satu sisi dll)
  7. jika gigi terasa sakit, linu, ngilu segera pergi ketenaga kesehatan gigi.
  8. kunjungi tenaga kesehatan gigi minimal 6 bulan sekali.